Uncategorized

Antar Jemput pengobatan adik santika yang menderita sirosis Hati

Inilah kabar haru dari Lembaga Amil Zakat Darul Fattah Peduli, lembaga yang terus memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat melalui program ambulance gratisnya. Salah satu kisah inspiratif yang mencerminkan upaya tulus ini adalah bantuan yang diberikan kepada adik Santika, seorang anak kecil yang saat ini sedang berjuang melawan sirosis hati, penyakit yang menggerogoti tubuh kecilnya dan …

Antar Jemput pengobatan adik santika yang menderita sirosis Hati Read More »

Kemeriahan Hari Santri Nasional Di Yayasan Darul Fattah

Alhamdulillah, Yayasan Darul Fattah mengadakan kegiatan Upacara dan Lomba dalam rangka menyambut Hari Santri Nasional pada Hari Selasa, 22 Oktober 2024. Acara ini dihadiri oleh civitas akademik seluruh unit Yayasan Darul Fattah dan seluruh santri Pondok Pesantren Darul Fattah. Upacara yang dipimpin oleh KH. Aryasin Abu Azzam, S.Pd.I selaku Ketua Yayasan Darul Fattah berjalan dengan …

Kemeriahan Hari Santri Nasional Di Yayasan Darul Fattah Read More »

Lebih Dari 250 KM++ Ambulance gratis laz DARUL FATTAH PEDULI

Program Ambulance Gratis yang telah Di Launching dari tahun 2020 ini telah melayanai banyak sekali masyarakat yang membutuhkan pelayanan ambulance ini. Masyarakat sangat terbantu dengan adanya program ini, Terutama para masyarakat yang kurang mampu terasa sangat meringankan mereka. Ambulance Gratis LAZ Darul Fattah Peduli tidak hanya melayani di dalam kota saja, maupun hingga luar kota …

Lebih Dari 250 KM++ Ambulance gratis laz DARUL FATTAH PEDULI Read More »

ALHAMDULILLAH! CAMPAIGN KERAMIK MASJID DARUL FATTAH 4 RAMPUNG!

Yayasan Darul Fattah Lampung, kembali memperluas penyebaran syiar dan dakwah dengan membangun “Darul Fattah 4” di area lingsuh, bandar lampung. Jum’at, 15 Maret 2024 bertepatan dengan 4 Ramadhan 1445 H, Muslimat Darul Fattah bekerjasama dengan Darul Fattah Peduli melaunching program Wakaf Keramik Masjid Darul Fattah 4, yang berlokasi di Rajabasa Jaya, Bandar Lampung. Dana yang …

ALHAMDULILLAH! CAMPAIGN KERAMIK MASJID DARUL FATTAH 4 RAMPUNG! Read More »

KUNJUNGAN KERJA DARUL FATTAH PEDULI KE PEMAKAMAN YANG DIKELOLA OLEH SINERGI FOUNDATION

Bogor, 14 Desember 2023. Darul Fattah Peduli selalu belajar untuk menghasilkan suatu program yang baik dan bermanfaat bagi masyarakat. Dan tepat setelah acara Wisuda CADP ( Certified Amil Development Program ) yang berada di bogor, Darul Fattah Peduli mengujungi Taman Pemakaman Islam dengan nama “Firdaus Memorial Park”. GAMBAR FIRDAUS MEMORIAL PARK – BOGOR Ust. Zulpan …

KUNJUNGAN KERJA DARUL FATTAH PEDULI KE PEMAKAMAN YANG DIKELOLA OLEH SINERGI FOUNDATION Read More »

ALHAMDULILLAH | PENYERAHAN DONASI KEMANUSIAAN UNTUK PALESTINA KLOTER 2

Bandar Lampung – Setelah kloter pertama dilakukan pada oktober lalu dan sudah disalurkan kepada saudara – saudara kita di negri Palestina sana, Yayasan Darul Fattah Peduli kembali membuka donasi untuk Palestina melalui online ataupun transfer. dimana aliran – aliran rezeki dari kita sangat berarti bagi mereka. dengan memperlihatkan  simpati dan empati untuk mengetuk pintu kemanusiaan …

ALHAMDULILLAH | PENYERAHAN DONASI KEMANUSIAAN UNTUK PALESTINA KLOTER 2 Read More »

KELAS INPIRASI MEMERIAHKAN SQDF !

Rabu, 6 September 2023 Assalamualaikum warahmatullah wabarakatuh Abi/Ummi Orang Tua/Wali SQDF hafidzokumullahAlhamdulillah Kelas Inspirasi bersama kak Bimo berjalan dengan lancar, semoga menjadi motivasi untuk semakin semangat menghafal Al-Qur’an dan menjadi pemantik bagi para siswa/siswi SQDF agar Sukses Menjadi Siswa Inspiratif & Prestatif. Kami juga melaporkan bahwa pada kegiatan tersebut terhimpun infaq untuk penghafal Qur’an dan …

KELAS INPIRASI MEMERIAHKAN SQDF ! Read More »